Kamis, Agustus 14, 2014
Hulaaaaaaalaaa!
Lama ngga posting sesuatu dimarih, jadi rindu.
Kamu rindu ngga?
^_^

Sebenernya sih ya, ga sibuk-sibuk amat juga sampe ga sempet posting. Cuman lagi ga in the mood of sharing something aja. Nah, karena sekarang pas ada yang pengen di share, jadi mari kita nge share cerita soal "Samwari".

Inspirasi bikin Samwari a.k.a Sambel Bawang Teri ini adalah dari oleh-oleh Sambel Oedel dari Semarang yang pedes edan.
Pas dirasa-rasa, kok mirip sambel bawang Bu Rudy yang dulu sempet aku oprek dan share resepnya di (alm) blog MPku....

Sekarang gantian deh ngabayangin rasanya si sambel oedel ini dan coba oprek resepnya. Kayaknya sih
mirip ama sambel bu rudy,cuman bedanya, kalo dulu pake rebon diulek, sekarang pake campuran teri nasi medan krispy... rasanya... duh, bikin gagal diet!

Yuk kita bikin!

BAHAN:
100 gr cabe rawit setan, buang tangkai, cuci, tiriskan.
120 gr bawang merah, kupas, cuci, tiriskan.
Sebungkus teri nasi medan asin di tukang sayur (kayanya sih 50 gram gitu hahaa) rendam air dingin bentar, tiriskan.
100 gr minyak sayur bersih
Garam, gula pasir secukupnya
2 gr terasi udang
1/2 sdt kaldu jamur

CARA:
1. Panasken minyak dikit, goreng teri sampai kering. Sering diaduk yaaa... gampang gosong diana. Kalo udah menguning emas dan krispi, ANGKAT dan tirisken.
2. Sisa minyak bekas goreng teri, buat goreng terasi. Jangan lupa buka semua jendela dan pintu, biar tetangga tau kalo kamu lagi masak terasi. (terasi aja pamer) hauahhaa.... kalo terasinya udah panas, taro di cobek.
3. Tambahin minyak lagi, tapi jangan semua, goreng bawang merah dalam keadaan utuh! Goreng sampe wangi dan layu. Kalo udah, sisihkan di cobek. Boleh lho mulai diulek kasar buat nyicil nyambel.
4. sekarang goreng cabenya sampe baunya bikin bersin.... jangan sampe kering, ya. Layu-layu letoy aja gitu. Tiriskan, ulek kasar di cobek.
5. Panaskan sisa minyak bersih dengan api kecil. Masukkan ulekan bawang dan cabe, aduk asal rata, tambahin gorengan teri krispinya, kaldu jamur, dan tambahin gula garam seseleranya. Aduk rata.
6. Angkat, masukin toples kaca. Biarin adem dulu baru tutup dan masukin kulkas biar minyaknya ke infused aroma cabe bawang merah dan teri-nya :D

Peringatan: nggak buat dikonsumsi ama yang lidahnya cemen.

Sekian dan salam S2. Samwari Seuhah!

♥DepZ♥

1 komentar:

Mantap Resep mengatakan...

sambal bawang pake teri?? waah kayaknya enak banget nih besok nyoba ah resepnya,makasih bun resepnya..

Daisypath - Personal pictureDaisypath Anniversary tickers
Lilypie Maternity tickers

Tentang Saya

Foto Saya
d e p e z a h r i a l
seorang anak, seorang istri, seorang ibu, seorang mahasiswa, healthy baby-food enthusiast, pecinta makanan, penghuni dapur, cinta pelangi, suka bentuk bintang dan semua yang bermotif polkadots, (semoga jadi) pengusaha yogurt suksesss.
Lihat profil lengkapku

Pengikut

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Tags

??? (29) achievement (9) aku (87) amber (1) amber baltik (1) amber teething necklace (1) Anak (1) anakku (75) award (1) ayam (1) baltic amber (1) belanja (1) bento (3) Bersih (1) binatang (1) bolu (1) brownies (1) buah naga merah (1) buku (1) buku resep (1) bumbu dasar (1) bumbu inti (1) cake (4) cara membuat popcorn caramel (1) Cari Kos-kosan (1) Cari Kos-kosan Ekslusif Yang Bersih Dan Rapi Untuk Perempuan (1) carob (1) celoteh (7) choux (1) coklat (1) combrang (1) confetti bar (1) cornflakes (1) craft (4) cuisinart (1) daging (1) darina (1) dehidrasi (1) dessert (4) dessert table (1) Di Semarang (1) diy (1) doraemon (2) dulce de leche (4) dzahrial (4) Ekslusif (1) eksperimen (14) eksperimen resep (5) eskrim (2) foto (6) gadget (1) gambar (3) gandum (1) gelang (1) gelang karet (1) goodiebag (1) greentea (1) herbs (1) hewan (2) honje (1) horlicks (1) ibu (2) ice cream (2) ice cream maker (1) ikan (1) ikan lais (1) ikan salai (1) iseng (49) jual vanilla (1) kalung (1) kalung amber (1) kalung bayi tumbuh gigi amber (1) kantor (2) karamel (1) karaoke (1) karet (1) keamanan (1) kecombrang (1) keju (1) kelompok bermain (1) keluarga (1) kertaskrep (1) kesehatan (7) ketan (1) konselor MPASI (1) kopdar (1) kopi (1) kos bersih (1) kos dengan AC (1) kos ekslusif (1) kos perempuan (1) kos semarang (1) kue (2) kue keranjang (1) kukis (2) kursus (4) lagu (1) lavender infused (3) levitasihore (2) lifebuoy (1) lomba (9) macem-macem (2) madre (1) mainan (1) Majalah (2) makanan (12) makanan. (1) mamaku koki handal (2) mangga (3) marshmallow (1) martha stewart (1) masakan (1) matcha (1) Matcha Ice Cream Recipe (1) Media (5) mesin eskrim (1) milis mpasiku (7) milk jam (2) milk toffee (2) mpasi (3) my foodie experience (1) nasi (1) nasi kebuli (1) nasi kebuli mudah (1) nasi salmon (1) ngakalin (1) no knead bread (1) nyobain resep (18) party planner (1) pasaraya (1) pasta (2) pengen cerita aja (45) pengetahuan (2) percobaan (2) photoblog (13) photoslide (2) pinisi jakarta (1) pinisi pasaraya (1) pinisi playground (1) pisang (1) popcorn (1) Popcorn Butterscotch Caramel ala XXI (1) popcorn caramel (1) potty training (1) prakarya (3) radio (1) rainbow loom (1) rainbow loom indonesia (1) random (4) Rapi Untuk Perempuan (1) relawati (1) remake (1) resep (32) resep brownies favorit (1) Resep Eskrim Green Tea (1) resep eskrim. (1) resep kw (1) resep nasi kebuli mudah (1) resep remake (1) resep sambel bawang pedes (1) resep sambel pedes (1) review (8) review pinisi pasaraya (1) rosemary (1) roti (6) rubber bands (1) rujak (1) sajiansedap (2) salmon (1) salmon rice bowl (1) sambal (2) sambal ijo (1) sambel (3) sambel bawang (1) sambel bawang teri (1) sambel honje (1) sambel honje kering (1) sambel pedes (1) sate padang (1) science (1) sekolah dini (1) selai susu (1) Semarang (1) semolina (1) sereal (1) share (13) social work (1) something new (50) sourdough starter (1) steak (1) stok (1) stok bumbu dasar (1) sup krim (1) sus (1) sushi (1) syukuran (1) takoyaki (1) takoyaki keju (1) temanku (8) teri (1) tips (1) toffee (1) travelling (12) TV (2) unik (1) vanilla (1) video (1) video blog (2) vlog (18) volunteering (1) workshop (1) xxi (1) yogheart (5) zahrialfam (37)